-
Dunia | 2 tahun laluPenjualan Minyak Mentah Iran Tetap Tinggi, Walau Ada Efek Perang Ukraina-Rusia
DIALEKSIS.COM | Teheran - Iran mengatakan penjualan minyaknya tetap pada tingkat yang relatif tinggi meskipun ada perubahan yang disebabkan perang Ukraina dan sanksi Amerika Serikat yang terus berlanjut.
-
Dunia | 2 tahun laluRusia Bentuk Koridor Kemanusiaan Baru, Ukraina Menolak
DIALEKSIS.COM | Ukraina - Rusia mengumumkan koridor kemanusiaan baru di Ukraina pada Senin (7/3). Tujuan pembentukan koridor tersebut adalah mengevakuasi warga sipil Ukraina yang terperangkap di wilayah pemboman. Mereka akan diungsikan ke Rusia dan Belarusia.
-
Dunia | 2 tahun laluKapal Kargo Bangladesh Dihantam Rudal di Laut Hitam
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Sebuah rudal menghantam kapal kargo milik Bangladesh di pelabuhan Olvia, Laut Hitam, Ukraina. Insiden ini menewaskan salah satu awak kapal.
-
Dunia | 2 tahun laluDeretan Peristiwa Penting Hari Ketujuh Invasi Rusia ke Ukraina
DIALEKSIS.COM, Ukraina - Militer Rusia mengklaim telah menguasai kota Kherson yang strategis dan penting di Ukraina selatan di hari ketujuh invasi. Di sisi lain, Angkatan Bersenjata Ukraina mengatakan pasukan Rusia telah mendarat di kota terbesar kedua di Ukraina, Kharkiv dan memicu bentrokan sengit.
-
Opini | 2 tahun laluMemahami Konflik Rusia-Ukraina
Mata dan perhatian masyarakat dunia dalam beberapa hari kebelakang sedang tertuju ke Eropa Timur dimana sedang terjadi perang antara Rusia dengan Ukraina, perang tersebut merupakan konflik dan perang terbesar di Eropa pasca perang dunia kedua, dihari pertama penyerangan setidaknya telah menelan korban 137 warga Ukraina baik sipil maupun militer, sementara itu 316 orang lainnya luka-luka akibat rudal Rusia.
-
Dunia | 2 tahun laluPasukan Rusia Mendapat Perlawanan Sengit dari Tentara Ukraina di Kiev
DIALEKSIS.COM | Ukraina - Pasukan Ukraina dilaporkan melakukan perlawanan kuat untuk menyerang pasukan Rusia yang mulai mengepung dan mengebom ibukota Kyiv, Minggu (27/2/2022).
-
Dunia | 2 tahun laluPasukan Rusia Kepung Ibukota Kiev, Presiden Ukraina Tolak Tawaran AS Untuk Evakuasi
DIALEKSIS.COM | Ukraina - Pertempuran sengit antara pasukan Rusia dan Ukraina meletus di kota Kiev, kota terakhir yang masih dikendalikan oleh Ukraina sejak invasi Rusia pada (24/2/2022).
-
Dunia | 2 tahun laluUkraina Kian Mencekam, Ledakan Terdengar Dimana-mana di Ibukota Kiev
DIALEKESIS.COM | Ukraina - Serangan Rusia terhadap Ukraina telah memasuki hari kedua. Serangan pada hari Kamis, Angkatan Udara Rusia menggempur habis pangkalan dan instalasi pertahanan udara Ukraina. Kini pasukan Angkatan Darat Rusia telah membanjiri daratan Ukraina.